Book Webinar

ADMISSIONS TRENDS

Asal-usul Anjing Doberman

by enteya88

Doberman atau dikenal juga dengan nama lengkapnya yaitu Doberman Pinscher. Jenis anjing ini digunakan oleh manusia bermula saat di Jerman.

Sejak uang mulai dikenal, pemungut pajak menjadi seseorang yang tidak disambut dengan baik. Beberapa daerah di Jerman bahkan bermusuhan dengan pemungut pajak.

Begitu pula peternak pertama, jenis anjing Doberman yaitu Louis Dobermann dari kota Apolda. Dia berharap jenis anjing venicedobermanrescue ini dapat menemani petugas pajak ketika bekerja

Sejarah menyatakan bahwa Black dan Tan Terrier, German Pinscher, Rottweiler dan anjing gembala jerman berbulu halus menjadi komponen dari lahirnya ras baru dari ras anjing Doberman.

Anjing pemungut pajak berkembang secara pesat. Bahkan reputasinya sudah internasional sebagai anjing pekerja dengan kualitas tertinggi.

Hingga kini pun, ras Doberman memiliki keunggulan dari tugas K-9 yang dilakukannya di kepolisian dan militer.

Mereka bertugas sebagai pelayan untuk orang berkebutuhan khusus. Tak hanya itu, anjing Doberman Pinscher juga bertugas sebagai anjing pelacak dan penyelamat.

Pertanyaan Umum tentang Cara Merawat Anjing

Banyak pemilik anjing yang merasa bingung dalam merawat anjing kesayangan mereka, Apakah kamu juga sedang berada di situasi ini? Berikut ini adalah beberapa pertanyaan umum tentang cara merawat anjing yang dapat menjadi panduan bagi kamu yang ingin memelihara anjing.

Berapa Kali Anjing Makan dalam Sehari?

Berdasarkan, jadwal makan anjing berdasarkan usianya adalah sebagai berikut:

Anjing dengan usia 8-12 minggu membutuhkan makan setidaknya 4 kali sehari.
Anjing dengan usia 3-6 bulan membutuhkan makan setidaknya 3 kali sehari.
Anjing dengan usia 6-12 bulan membutuhkan makan setidaknya 2 kali sehari.
Anjing dengan usia 1 tahun ke atas biasanya cukup makan setidaknya sekali sehari.
Untuk beberapa jenis anjing, terutama yang rentan kembung, cukup beri makan 2 kali sehari dalam porsi kecil.

Apakah Anjing Bisa Makan Roti?

Tentu saja, anjing dapat dengan aman makan roti dengan cara yang sama seperti manusia, tetapi hanya dalam jumlah yang sedang. Roti putih dan gandum biasa umumnya aman untuk dimakan anjing, asalkan si guguk tidak memiliki alergi terhadap roti.

Apakah Anjing Boleh Makan Cokelat?

Anjing tidak boleh memakan cokelat karena makanan tersebut dapat memberikan efek racun pada tubuh mereka. Meski jarang berakibat fatal, menelan cokelat dapat menyebabkan penyakit yang signifikan pada anjing kesayanganmu. Cokelat beracun pada anjing karena mengandung bahan kimia yang disebut theobromine dan kafein.

Theobromine adalah racun utama dalam cokelat dan sangat mirip dengan kafein. Kedua bahan kimia tersebut digunakan sebagai obat diuretik, stimulan jantung, pelebar pembuluh darah, dan pelemas otot polos bagi manusia. Namun, anjing tidak dapat memetabolisme theobromine dan kafein sebaik manusia. Itu sebabnya mengapa anjing sangat sensitif terhadap cokelat.

Itulah dia panduan cara merawat anjing kesayangan dengan baik. Anjing adalah hewan peliharaan yang dikenal setia kepada manusianya. Sebagai bentuk balas budi, tentu pet pals harus merawatnya dengan sepenuh hati. Kamu harus memperhatikan kesehatannya, baik mental dan fisik, serta pola makannya agar Ia dapat tumbuh besar dengan sehat.

  • Copyright@2024
Book Webinar